Warga Negara China saat diperiksa kesehatannya |
Kalianda, datalampung.com - Imigrasi Kelas III Non TPI Kalianda mengamankan warga negara China yang masuk ke Indonesia.
Ketiganya masing-masing JZ (59), WP (41) dan MZ (53) kemudian diamankan ke kantor Imigrasi Kelas III Non TPI Kalianda dari Desa Sindang Sari Kecamatan Tanjung Bintang, Lampung Selatan, (03/02/20).
Berita terkait : Khawatir Corona, Tiga Warga China Diperiksa Imigrasi Kalianda
Diketahui, ketiganya berasal dari Provinsi Fujian Kota Xiamen China. Ketiganya juga telah menjalani pemeriksaan kesehatan yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan Lampung Selatan.
Usai melakukan tes kesehatan, Dinkes Lamsel memastikan ketiganya tidak memiliki tanda-tanda terinveksi virus corona, namun harus di inkubasi hingga 14 hari kedepan. (Kur)
Berikut keterangan Kepala Dinas Kesehatan Lampung Selatan Jimmy Hutapea :